PROJEK P5 PEKAN 2

KREASI SENAM AEROBIK MENGGUNAKAN MUSIK MODERN 



LATAR BELAKANG

Senam aerobik dengan lagu modern merupakan perpaduan dinamis antara gerakan fisik yang intens dengan irama musik terkini. Konsep ini semakin populer karena berhasil memadukan aspek kesehatan dengan kesenangan. Dengan mengikuti gerakan yang sinkron dengan musik, peserta tidak hanya membakar kalori dan meningkatkan kebugaran fisik, tetapi juga mendapatkan pengalaman yang menyenangkan dan menghibur.

link sumber


TUJUAN

  1. Menurunkan berat badan
  2. Meningkatkan fungsi jantung dan pernapasan
  3. Melatih kesehatan paru-paru
  4. Menjernihkan pikiran


DESKRIPSI JUDUL

Senam aerobik dengan kreasi menggunakan musik modern adalah bentuk latihan fisik yang menggabungkan gerakan senam dengan irama musik kontemporer.

Rasakan sensasi kebugaran yang menyenangkan sambil berjoget mengikuti beat yang asyik!


ALASAN

Alasan kami memilih senam aerobik menggunakan Musik modern ini bertujuan untuk membuat latihan lebih menyenangkan dan memotivasi peserta. Gerakan-gerakan senam aerobik dirancang untuk mengikuti ritme musik, sehingga meningkatkan aktivitas fisik dan mengurangi stres. Selain itu, musik modern membantu menjaga semangat dan energi peserta selama latihan, membuat senam aerobik lebih menarik dan efektif.

Komentar

Postingan populer dari blog ini

PROJEK P5